Jurnalisme Apoteker
Redaksi Warta Apoteker Menerima Artikel / Opini Sejawat Apoteker Indonesia. +62-812-1067-4892
Kantor Berita Apoteker Indonesia
Subagiyo Dot ComApoteker Indonesia
ATV Motor
ATV Motor
Kantor Berita Apoteker Indonesia
Apoteker, APTFI, Kampus, Pendidikan, Warta Apoteker  

JAKARTA, WARTA-APOTEKER.com – Majelis Asosiasi Pendidikan Tinggi Farmasi Indonesia (APTFI)  telah melakukan Rapat Majelis pada 9 September 2022. Salah satu keputusan yang disepakati antara lain terkait Uji Kompetensi Apoteker Indonesia – OSCE (Objective Structured  Clinical Examination) Tahun 2023 bersifat formatif. Hasil Rapat Majelis ini, disampaikan dan dibicarakan ke Ikatan Apoteker Indonesia (IAI) dan Konsil Kefarmasian kemudian disetujui. BACA JUGA Digugat Mahasiswa,…

Amicus Curiae: Kuasa Hukum Mengadukan Tindakan Ilegal PN UKAI Ke Komnas HAM
Apoteker, APTFI, IAI, Kampus, Konsil Kefarmasian, Pendidikan, Warta Apoteker  

Amicus Curiae: Kuasa Hukum Mengadukan Tindakan Ilegal PN UKAI Ke Komnas HAM

JAKARTA, WARTA-APOTEKER.com – Selain berunjuk rasa, mereka juga mendatangi kantor Komnas HAM. Mereka membuat pengaduan yang diwakili oleh kuasa hukum mahasiswa, dari LKBH Universitas 17 Agustus 1945 (UTA ’45) Jakarta, atas tindakan PN UKAI yang dinilai ilegal. “Jadi pengaduan kita adalah amicus curiae. Yaitu meminta pendapat hukum kepada Komnas HAM, dan telah diterima,” ungkap tim kuasa hukum mahasiswa, Bambang Prabowo, SH….

PTUN Jakarta: Gugatan Mahasiswa Apoteker Diterima, Diharapkan Tidak Ada Kegiatan PN UKAI
Apoteker, APTFI, Konsil Kefarmasian, Pendidikan, Warta Apoteker  

PTUN Jakarta: Gugatan Mahasiswa Apoteker Diterima, Diharapkan Tidak Ada Kegiatan PN UKAI

CAKUNG, WARTA-APOTEKER.com – Di depan Gedung PTUN Jakarta, sempat diwarnai ketegangan antara mahasiswa dengan petugas saat mahasiswa membakar ban dan hendak dimatikan petugas. Sementara di dalam Ruang Sidang Persiapan 2 di lantai 2, Gedung PTUN Jakarta, berlangsung sidang yang dihadiri kuasa hukum para penggugat dan tergugat. Dilansir mediaindonesia.com, kuasa hukum mahasiswa, Bambang Prabowo, SH, mengatakan bahwa dalam sidang kedua ini, gugatan…

KFN Bubar: Begitu Sulit Tentukan Gugatan
Apoteker, Konsil Kefarmasian, Pendidikan, Warta Apoteker  

KFN Bubar: Begitu Sulit Tentukan Gugatan

CILEUNGSI, WARTA-APOTEKER.com – Tak sengaja lewat depan laman Sistem Informasi Penelususran Perkara (SIPP) Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Jakarta. Pada fasilistas SEARCH (pencarian) coba dimasukan kata apoteker, didapatkan hasil dua perkara. Secara sekilas tampak tidak ada perbedaan yang nyata dari keduanya, layaknya Look Alike, Sound Alike (LASA). Tetapi jika dicermati lebih detil akan diperoleh sedikitnya lima perbedaan yaitu nomor perkara, tanggal…

Uji Kompetensi Mahasiswa Bidang Kesehatan: Empat Poin Penting Putusan PTUN
Apoteker, Pendidikan, Warta Apoteker  

Uji Kompetensi Mahasiswa Bidang Kesehatan: Empat Poin Penting Putusan PTUN

JAKARTA, WARTA-APOTEKER.com – Penyelenggaraan Uji Kompetensi Apoteker Indonesia (UKAI) selama ini diselenggarakan oleh Panitia Nasional UKAI. Berbeda halnya dengan pelaksanaan Uji Kompetensi Mahasiswa Bidang Kesehatan lainnya yang dilakukan oleh Komite Nasional (KOMNAS) Uji Kompetensi (UKOM) Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek). Pada Senin, 19 Desember 2022 malam telah dilangsungkan rapat “Kegiatan Pembahasan Persiapan Uji Kompetensi Nasional Mahasiswa Bidang Kesehatan D4…

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.